- Horizon O: Tanah permukaan, kaya akar tanaman, hewan dan tanah. Kaya akan humus, gelap.
- Horizon A: Banyak humus. Warna keabu-abuan, banyak kandungan mineral hanyut bersama air hujan atau zona pencucian.
- Horizon B: Sedikit humus, tempat pengendapan mineral yang hanyut dari horizon A.
- Horizon C: Tempat terjadinya pelapukan dan tempat batuan di hancurkan. Disebut Regolith
- Horizon R: Batuan asli atau batuan induk/bedrock
No comments:
Post a Comment