4. Tanah Laterit:
Proses Terbentuknya: tanah yang tercuci air hujan, sehingga unsur hara telah hilang meresap, dan mengalir ke dalam tanah
Ciri-ciri: warna coklat kemerah-merahan, tidak subur
Pemanfaatanya: lahan pertanian
Persebaran: Kalimantan Barat, Lampung, Banten, Sulawesi Tenggara
No comments:
Post a Comment